Bounty Roger Dan Shirohige

Bounty Roger Dan Shirohige

Roronoa Zoro - 1.111.000.000 Belly

Setelah Wano, bounty Zoro akhirnya tembus 1 miliar.

Dengan angka 1.111.000.000 , dia sekarang lebih mahal dari tiga Sweet Commander Big Mom.

Dia juga melampaui tipis si Jinbe, dan kembali jadi orang dengan bounty terbesar kedua di Topi Jerami.

Big Mom - 4.388.000.000 Belly

Punya sejarah sebagai anggota kelompok Rocks yang ditakuti, dikenal sejak kecil sebagai monster yang bahkan bisa membunuh raksasa Elbaf, dan masih kokoh di usia tuanya, tak mengherankan Linlin diincar dengan nilai 4,3 miliar Belly lebih.

Offenbar hast du diese Funktion zu schnell genutzt. Du wurdest vorübergehend von der Nutzung dieser Funktion blockiert.

Melde dich an, um fortzufahren.

Dunia di seri One Piece dipenuhi oleh berbagai jenis kru bajak laut. Hal ini wajar mengingat One Piece merupakan seri yang memiliki tema utama bajak laut. Ucapan terakhir dari sosok sang raja bajak laut Gol D. Roger tentang keberadaan One Piece menjadi pemicu bagi generasi muda untuk kemudian berlomba-lomba untuk menjadi bajak laut.

Namun, dari sekian banyak kelompok bajak laut yang ada memang tidak semuanya berhasil dan mampu mewujudkan mimpi mereka tersebut. Hal ini dikarenakan banyaknya halangan dan rintangan yang harus mereka hadapi. Mulai dari monster laut sampai Pemerintah Dunia dan angkatan laut. Sampai sejauh ini, baru kru Gol D. Roger saja yang diketahui berhasil menuju pulau Laugh Tale. Kru bajak laut ini pun menjadi salah satu kelompok bajak laut dengan nilai buruan paling besar. Berikut adalah daftar nilai buruan kru Roger.

Buggy, seperti yang kita ketahui, merupakan salah satu karakter yang paling populer dan juga merupakan salah satu karakter yang muncul di awal cerita One Piece. Buggy sendiri dahulu merupakan kru dari bajak laut Roger, bersama dengan Shanks sebelum kemudian kru Roger bubar dan mereka semua berpisah.

Buggy sendiri sempat menjadi Shichibukai sebelum kemudian sistem tersebut dibubarkan Pemerintah Dunia. Nilai buruan Buggy sendiri memang tidak terlalu besar, hanya 15 juta Belly saja. Nilai tersebut didapat setelah Buggy memulai karir bajak lautnya sendiri. Saat bergabung dengan Roger, nilai buruan Buggy berada di angka 5-10 juta Belly. Buggy memang jarang melakukan aksi-aksi yang mengundang perhatian pemerintah atau pun angkatan laut, sehingga nilai bounty miliknya cukup kecil.

Shanks merupakan salah satu dari empat penguasa samudra alias Yonko. Shanks sendiri  menjadi Yonko sejak enam tahun sebelum timeline utama dimulai. Meskipun Shanks hanya memiliki satu lengan, tetapi dia masih sanggup untuk bertarung menghadapi musuh kuat seperti Whitebeard dan juga para admiral angkatan laut.

Shanks sendiri sama seperti Buggy, di mana dia dahulunya merupakan bagian dari kru Roger. Saat ini, nilai buruan Shanks sendiri adalah 4,048 miliar Belly. Angka tersebut hampir menyentuh angka nilai buruan dari sang mantan kaptennya. Sama seperti Buggy, angka tersebut didapatkan Shanks setelah dia menjadi Yonko. Namun, kemungkinan nilai buruan Shanks saat masih menjadi kru Roger kemungkinan sedikit berada di atas nilai buruan Buggy, yaitu sekitar 20 juta Belly.

Sang raja bajak laut, Gol D. Roger, merupakan salah satu karakter yang paling kuat di sepanjang serinya. Roger diceritakan sudah berhasil menaklukan semua pulau di Grand Line. Petualangannya yang terakhir membawa dia ke sebuah pulau bernama Laugh Tale, tempat di mana Poneglyph terakhir berada dan juga dari tempat harta karun One Piece.

Roger dianggap sebagai bajak laut yang paling sukses dalam sejarah. Dari segi kekuatan, Roger mampu menandingi berbagai karakter kuat, seperti Whitebeard, dalam sebuah pertarungan. Dengan kekuatan yang dia miliki, serta bagaimana Roger mengetahui rahasia dunia, wajar jika dia menjadi ancaman bagi Pemerintah Dunia. Dan karena itu juga nilai buruannya mencapai 5,564.800.000 Belly.

Nico Robin - 930.000.000 Belly

Nico Robin bounty-nya naik gila-gilaan setelah Wano.

Dia sekarang jadi Topi Jerami dengan bounty tertinggi kelima, hanya di bawah Sanji, Jinbe, Zoro, dan Luffy.

Queen - 1.320.000.000 Belly

Mampu berubah jadi brachiosaurus, dan mampu menciptakan senjata-senjata berbahaya, Queen memiliki bounty yang melampaui Katakuri. Yang ngeri, ternyata tubuh Queen adalah cyborg.

Shanks - 4.048.900.000 Belly

Shanks adalah sosok yang cukup disegani. Meski dia dikatakan tidak berambisi mengubah dunia, dan Gorosei pun mau saja bicara dengan dia, nilai buruan Shanks tetap di kisaran 4 miliar.

Sanji - 1.032.000.000 Belly

Setelah Wano, akhirnya Sanji tembus 1 miliar.

Angka bounty-nya sekarang adalah 1.032.000.000. Cukup untuk membantunya masuk ke daftar ini.

Boa Hancock - 1.659.000.000

Bounty Boa Hancock tadinya dibekukan saat masih 80 juta, berhubung dia jadi Shichibukai.

Begitu Shichibukai dibubarkan, bounty dia melesat jadi 1.659.000.000.

Itu berarti dia sekarang adalah salah satu perempuan dengan bounty tertinggi di One Piece.

Kaido - 4.611.100.000 Belly

Dari semua Yonko yang masih hidup, nilai buruan Kaido adalah yang tertinggi. Dia dihargai 4,6 miliar Belly lebih. Tampaknya tendensi destruktifnya membuat dia dinilai lebih berbahaya dari Big Mom.

Charlotte Snack - 600.000.000 Belly

Charlotte Snack ini sudah tersingkir dari posisi Sweet Commander setelah kalah dari Urouge.

Meski begitu, bounty Snack ternyata 600 juta. Ini masih sangat lumayan, dan termasuk salah satu bounty tertinggi di One Piece.